Selasa, 26 Oktober 2010

Mengaktifkan Huruf Hangul (Korean) di Linux OpenSuSE

Nih bagi yang seneng nonton drama romance korea dilinux OPEN SUSE pun anda bisa belajar huruf Hangul korean hee hee :)



Install Hangul unicode di Linux OpenSuSE
[ linux: ~ ]# zypper in scim-hangul
Enable Hangul Unicode di Desktop Gnome
0. Computer – Control Center – SCIM Input Method Setup
1. Enable / centang Korean
2. Klik Apply dan Save
3. Logout desktop Gnome untuk mulai menggunakannya


Untuk switching antara keyboard default (us) dengan hangul (korean) secara default bisa menggunakan tombol

Ctrl + Spasi


Terimaksih buat mas totox dah ngajarin ane Opensuse hoo hooo ... :shakehand2


1 komentar:

  1. Mau tanya jeh. SCIM hangul sudah terinstall tapi kenapa kok bahasa korea di install language supportnya tidak terinstall?padahal input methodnya sudah saya ganti SIM. trims

    www.facebook.com/arjuna.shakti

    BalasHapus